Something interesting 10

Assalamualaikum, kembali lagi di blog saya . Saya akan menceritakan lagi hal menarik yang ada di The Jayakarta Yogyakarta Hotel & Spa .

Hotel ini menyeleggarakan suatu acara yaitu Festival Bakmie yang di ikuti oleh seluruh warga Yogyakarta.

Terdapat banyak Mie yang di jual pada saat Festival Bakmie ini yaitu :

  1. Bakmie jawa
  2. Mie kong 
  3. Mie Ayam 
  4. Mie italia
  5. Mie godok
  6. Dan ada juga minuman seperti wedang secang dan wedang jahe 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Food Terminologi 3

Food Terminologi 4

Describes Some Ingredients 9